Langsung ke konten utama

Keamanan Web

Keamanan web, sangat erat kaitannya dengan jaringan, karena untuk mengakses sebuah website pasti dibutuhkan koneksi jaringan. Saat ini sangat pesat sekali perkembangan teknologi website, jaringan dan bermacam ancaman keamanan yang dihadapi, seperti ancaman terhadap kerahasiaan yang sering dihadapi adalah hacker, Masquerader,virus virus dari internet maupun dari media transfer data seperti flasdisk, hardisk eksternal, melalui jaringan LAN, download file tanpa proteksi, Trojan horse, Aktifitas user yang tidak terotorisasi dan masih banyak lagi ancaman keamanan yang kadang tidak kita sadari.

Berbicara keamanan WEB, akan sangat luas cakupannya karena keamanan web mencakup semua aspek dari komputer, jaringan dan operating system hardware dan softwarenya. Pada artikel ini akan dibahas tentang Operating system (OS) yang paling baik dari segi kemanan, dan juga akan membahas tentang keamanan jaringan.

Operating system (OS)
Masih ada yang belum paham dengan Operating System? Apa itu Operating system? Apa fungsinya?
Berikut adalah sekema operating system :
Sistem Operasi
Sekilas tentang operating system diatas mungkin sudah membuat anda lebih meahami tentang OS dan fungsinya. Operating system atau sistem operasi sangat banyak macamnya, yang populer seperti, Windows, Linux, Mac OS dll. Operating system pada umumya berfungsi sebagai perantara antara pengguna dengan hardware computer, mengontrol prosesor, dan memori sehingga dapat berjalan dengan baik dan mengatur kinerja hardware agar bekerja dengan baik.

Dari system operasi yang sudah ada yang sudah anda kenal akrab adalah windows, namun dari segi keamanannya windows bukanlah OS yang paling baik, karena windows sangat rentan terserang virus, file-filenya dapat mudah terserang virus, mudah hang/ eror dalam programnya, dan dari system keaman jaringannya sangat lemah. OS yang paling baik dan sudah dikenal keunggulannya dari segi keamanan adalah linux, karena linux lebih stabil dibandingkan OS lain, serta linux proteksinya sangat baik karena virus sulit untuk menginfeksi file-file linux, dan awal linux dibuat memang untuk lingkungan multi user karena itulah linux mudah dikembangkan oleh distro distronya. berbicara tentang jaringan erat kaitannya denga firewall yaitu sebuah system yang mengatur kendali untuk akses keluar dan masuk jaringan, oleh sebab itu firewall dapat digunakan untuk melindungi jaringan/ mengeblok lalu lintas jaringan. Untuk lebih jelasnya berikut Skema firewall :
keamanan web

Jaringan Komputer
Jaringan Komputer adalah sebuah kumpulan komputer yang saling berhubungan dan menggunakan protokol komunikasi baik itu software/ hardwarenya saling terkait satu sama lain, melalui sebuah media komunikasi sehingga terhubungnya program program didalamnya,jaringan komputer penggunaan bersama perangkat keras seperti printer, harddisk, kabel LAN,PC server, PC client, modem, antena pemancar, wireless dan sebagainya.

Keamanan Data
Dari segi keamanan data, Jaringan Komputer dapat memberikan sebuah perlindungan terhadap data. Karena pemberian dan pengaturan tiap hak akses kepada para pemakai/ pengguna, serta teknik perlindungan terhadap harddisk/ flasdisk sehingga data mendapatkan perlindungan yang efektif. Namun itu semua tidak menjamin keamanan yang kuat karena saat ini seiring kecanggihan teknologi, semakin canggih teknologi yang dibangun, maka semakin canggih pula kemampuan untuk membobol proteksi pada sebuah komputer, saat ini kecanggihan hacker & cracker juga semakin maju oleh karena itu, kita harus mengerti dan bias memproteksi komputer kita sendiri agar terhindar dari virus ataupun ancaman keamanan data lainnya yang akan mengganggu kesetabilan dan data penting yang kita miliki.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tutorial Photoshop: Efek Tulisan di Kaca

Berikut ini merupakan video tutorial photoshop untuk membuat efek tulisan pada kaca berembun. Kunci dari tutorial ini adalah dari jenis font/ huruf yang digunakan. Usahakan menggunakan font jenis handwritting/ tulisan tangan. Sebagai bonus ane kasih gambar yang dipakai dalam tutorial di video tadi.

Jeplak: Bismillah, Mulai Nulis Lagih..

Mengenang masa lalu selalu berujung senyum sendiri. Ya. SENDIRI. Malam ini benar-benar sendiri seperti malam-malam sendiri sebelumnya. (Musik sedih tiba-tiba terdengar). Ruang kantor tiba-tiba jadi sepi sesaat sebelum tulisan "Ruang kantor tiba-tiba jadi sepi" dituliskan. Ruang kantor memang sepi tapi tak terasa sepi hingga ditulisnya "Ruang kantor tiba-tiba jadi sepi". Jam segini memang sepi. Hanya orang kurang kerjaan yang masih duduk di sini. Aku salah satunya. Malam ini benar-benar kurang kerjaan. Biasanya memang tak pernah ada kerjaan. Tapi malam ini kekurangkerjaan itu lebih terasa kekurangkerjaannya. Film bajakan di situs tongkrongan tak ada yang menarik jari untuk diklik donlot. Chat di Whatsapp tak ada yang menarik. Tak ada yang ingatkan makan. Lagipula percuma. Aku sudah makan. Ku tengok Facebook, masih begitu saja. Isinya tulisan orang asing yang kuakui teman. Halaman profil iseng kubuka. Dan nostalgia pada tulisan dan gambar lama sedikit memberi seri

Kisah: Paksi Janadri di Perut Bumi (Bag. 5)

Camp, 15 Februari 2014 08.00 WIB disepakati sebagai waktu memulai penelusuran kedua. Setelah sebelumnya melewati ritual biasa semisal sarapan dan stretching. Pada pukul tersebut, Kang Agen juga telah undur diri untuk kembali ke Cimahi. Untuk selanjutnya yang menjadi mentor tentu saja Kang Ngawir Sigi. Gua Cilalay menjadi target kami di penelusuran kedua ini. Cokor bertugas sebagai leader, Kang Ngawir Sigi menjadi secondman, Peppy bagian palog, Endris dokumenter, dan Bolong menjadi cleaner. Sementara penjaga camp, Kang Dobol seorang. Lokasi Cilalay yang tak jauh dari camp tak sulit ditemukan. Mulut gua tak jauh dari jalan setapak yang biasa dilalui masyarakat sekitar. Tak heran saat melakukan persiapan kami dilalui masyarakat yang hendak beraktivitas. Adzan kembali dikumandangkan. Kali ini Bolong yang menjadi muadzin. Cokor memasang tambatan webing. Satu persatu anggota tim turun ke dalam gua. Kapur tampak dominan menghiasi dinding gua. Penelusuran gua Cilalay tak jauh berbeda dib